ARTIKEL KESEHATAN ARTIKEL UNIK DAN VIRAL

Lima Manfaat Konsumsi Kuaci

Lima Manfaat Konsumsi Kuaci

DEWAKIUKIULOUNGE – Lima Manfaat Konsumsi Kuaci Biji bunga matahari atau yang lebih sering disebut kuaci merupakan salah satu cemilan yang banyak digemari. Tapi ternyata, kuaci bukan hanya sekedar cemilan lho! Banyak khasiat yang bisa kamu dapatkan jika kamu mengonsumsinya. Hal ini disebabkan karena kuaci mengandung nutrisi yang tinggi. Yuk simak 5 manfaat mengonsumsi kuaci berikut ini!

Menurunkan Berat Badan

Siapa sangka, sering mengonsumsi kuaci ternyata dapat membantu menurunkan berat badanmu lho, Beautynesian! Sebab, kuaci kaya akan serat makanan yang membuat perut terasa kenyang. Selain itu, kuaci juga dapat membantu memudahkan dan memperlancar pencernaan. Jadi buat kamu yang sedang ingin menurunkan berat badan, cemilan yang satu ini sangat cocok untuk dikonsumsi. Capsa Susun

Meningkatkan Kesehatan Jantung

Kuaci juga baik untuk meningkatkan kesehatan jantung. Hal ini disebabkan karena bijinya memiliki asam lemak esensial dan fitosterol. Kandungan ini membantu mengatur kadar kolesterol yang ada dalam tubuhmu. Enggak hanya itu! Fitosterol juga berperan dalam membangun kekebalan tubuh dan mengurangi risiko berbagai penyakit lho.

Hilangkan Nyeri Haid

Lima Manfaat Konsumsi Kuaci

Apakah kamu sering mengalami nyeri saat haid? Jika iya, mengonsumsi kuaci bisa menjadi salah satu solusi. Minuman yang sudah dicampur dengan biji kuaci ampuh untuk menghilangkan nyeri dan kram saat haid. Caranya, cukup tambahkan beberapa butir biji kuaci ke dalam air mendidih dan rebus selama beberapa menit. Setelah itu, tiriskan bijinya an minum air rebusan tersebut. Untuk menambah rasa manis, kamu bisa menambahkan madu sesuai selera. Perang Dadu

Sistem Pernapasan Lebih Baik

Studi menunjukkan bahwa mengonsumsi kuaci secara teratur dalam jumlah sedang akan menjaga kesehatan sistem pernapasan. Sebab, antioksidan yang terkandung dalam kuaci akan memerangi radikal bebas yang menyebabkan kerusakan oksidatif pada sel termasuk sistem pernapasan. Bukan hanya itu saja! Minyak dari biji bunga matahari juga bisa dipadukan dengan air dan madu untuk membasmi lender pada saluran pernapasanmu.

Obati Mual dan Muntah

Lima Manfaat Konsumsi Kuaci

Saat kamu sedang merasa mual atau bahkan muntah, kuaci bisa membantu meredakannya. Antioksidan yang terkandung di dalam kuaci akan membantu menjaga sistem pencernaanmu agar tetap sehat. Selain itu, senyawa ini juga akan meregenerasi sel yang sudah mati di dalam tubuh serta membantu menumbuhkan sel baru. Sehingga, gejala infeksi usus yang akan menyebabkan mual dan muntah bisa terobati jika rutin mengonsumsi kuaci. Lima Manfaat Konsumsi Kuaci

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *