5 Kekayaan Alam Jambi yang Jarang Dilirik, Padahal Potensi Ekspor
Uncategorized

5 Kekayaan Alam Jambi yang Jarang Dilirik, Padahal Potensi Ekspor

DewaKiuKiu Lounge – 5 Kekayaan Alam Jambi yang Jarang Dilirik, Padahal Potensi Ekspor

Dewakiukiu1.net – Pentingnya Pemahaman Produk untuk Ekspor

Indonesia merupakan negara tropis yang memiliki potensi komoditas yang sangat beragam, mulai dari perkebunan, pertanian, dan hasil laut. Selain menambah devisa negara, ekspor juga dapat meningkatkan perekonomian para pelaku ekspor yang terlibat. Hal inilah yang menjadikan ekspor memiliki potensi besar untuk dikembangkan.

Nah, sekarang yang jadi pertanyaan adalah mau ekspor produk apa? Sehingga penting untuk mengetahui karakteristik komoditas ekspor dan potensinya. Simak sampai selesai ya!

1. Pinang

Ekspor pinang merupakan sebuah peluang bisnis yang cukup menjanjikan. Selain permintaan pasar yang cukup tinggi, ketersediaan bahan baku juga sangat melimpah. Tujuan negara ekspor pinang dari Indonesia yaitu Pakistan, Thailand, India, Singapura, Myanmar, Nepal, Viet Nam, Sri Lanka, Bangladesh, dan Malaysia.

Pinang dikenal dengan nama dagang betelnuts  digunakan sebagai ramuan herbal dan dimanfaatkan sebagai penghasil zat warna merah.

2. Kelapa

Kelapa yang merupakan salah satu tanaman tropis sangat cocok tumbuh didaratan Indonesia,

BUKTI KEMENANGAN DEWAKIUKIU

Hal inilah yang menjadikan banyaknya produk turunan  kelapa, seperti cocopeat, cocofiber, copra dan charcoal. Kelapa dan produk turunan asal Indonesia merupakan kualitas terbaik dunia, sehingga tak heran jika Indonesia menjadi produsen kelapa terbesar.

3. Kopi

Siapa yang tak mengenal kopi? bahkan hampir setiap orang menuukainya. Selain sebagai teman bersantai, kopi juga sebagai solusi penghilang penat dari padatnya aktivitas. Bahkan beberapa produk kosmetik juga menggunakan kopi sebagai kandungannya. Berdasarkan hal tersebut tak heran jika permintaan kopi dunia juga semakin meningkat.

Padahal Indonesia memiliki iklim yang sesuai untuk pertumbuhan kopi seperti daerah Tanjung Jabung Barat, Jangkat dan Kerinci Provinsi Jambi.

4. Cangkang Sawit

Cangkang sawit merupakan limbah padat dari proses pengolahan buah sawit menjadi CPO (Crude Palm Oil). Sebagai negara penghasil sawit terbesar dunia, tak heran jika Indonesia juga menjadi produsen cangkang sawit terbesar. Iklim Indonesia yang sesuai untuk pertumbuhan sawit menjadi faktor utama sebagai pendukung semakin luasnya perkebunan sawit, termasuk di Provinsi Jambi.

Negara tujuan ekspor cangkang sawit ini diantaranya Thailand, Singapura, Korea Selatan dan India dengan negara tujuan utama yaitu Jepang. Cangkang sawit banyak dimanfaatkan sebagai biomasaa pengganti batubara yang diketahui semakin berkurang. Sehingga tak heran jika cangkang sawit menjadi incaran banyak negara industri.

5. Nanas

Ekspor nanas? Kenapa tidak! Tidak hanya produk kering saja yang bisa di ekspor, bahkan buah pun bisa di ekspor. Efi Respati (2016), dalam buku Outlook Nenas  menyatakan potensi nanas sebagai komoditas andalan Indonesia sebenarnya cukup besar, namun peran Indonesia sebagai eksportir nanas masih kecil.

Jambi sebagai daerah penghasil nanas terletak di Desa Tangkit Baru Kecamatan Sungai Gelam Kabupaten Muaro Jambi. Padahal nanas memiliki potensi besar untuk di ekspor dengan negara tujuan yaitu Amerika Serikat, Belanda dan Spanyol.

Nah itu dia beberapa potensi produk ekspor dari Jambi. Jadi gimana nih, udah kepikiran belum mau ekspor produk apa?

BACA JUGA : 5 Ciri Khas Dekorasi Rumah Bergaya Organic Modern

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *